Senin, 28 Desember 2009

MARAH DAN CARA PENGENDALIANNYA

Siapapun diantara kita pasti pernah merasakan yang namanya “MARAH”, mungkin disaat ini banyak orang yang sangat mudah marah atau dengan kata lain terpancing emosinya. Bisa jadi kita marah karena masalah yang sangat besar atau mungkin sebaliknya kita marah karena hal yang sepele. Dalam prosesnya setiap orang berbeda-beda dalam mengendalikan setiap permasalahannya, tergantung pada orang itu sendiri, ada yang mudah mengendalikan dirinya sendiri namun ada juga yang sukar mengendalikan dirinya sendiri.

ARTI PENTING ORGANISASI DAN METODE


Pendahuluan

a. Pengertian Organisasi
Pengertian tentang organisasi banyak dirumuskan oleh sosiolog. Karena itulah tidak ada penyeragaman yang utuh untuk memaknai dengan tepat tentang apa yang dimaksud dengan organisasi.

·        Menurut Schein memaknai organisasi sebagai suatu koordinasi rasional kegiatan sejumlah orang untuk mencapai beberapa tujuan umum melalui pembagian pekerjaan dan fungsi melalui tanggung jawab.
·        Menurut Kochler, organisasi merupakan sistem hubungan yang terstruktur yang menkoordinasi usaha suatu kelompok orang dalam mencapai tujuan tertentu.
·        Menurut Wright mengatakan bahwa organisasi adalah suatu bentuk sistem terbuka dari aktifitas yang dikoordinasi oleh dua orang atau lebih untuk mencapai satu tujuan bersama.